Suku Bajo atau disebut juga Suku Bajau dan Suku Sama merupakan salah satu suku bangsa di Indonesia yang hidup nomaden di atas perairan laut.